Jumat, 24 Februari 2017

PABRIK PAGAR BRC HOT DIP GALVANIS (GALVANIZED) | KEUNGGULAN & KELEBIHAN PAGAR BRC

Pagar BRC | Solusi Cerdas untuk Pagar Tahan Karat





Pagar BRC merupakan singkatan dari British Reinforced Concrete, pertama di temukan oleh perusahaan konstruksi di Singapura. 
Weld fence atau kemudian di Indonesia latah disebut dengan Pagar BRC sebenarnya merupakan pagar dari besi beton dengan diameter 5mm sampai 8mm. 
Tergantung dari ketinggian pagar, semakin tinggi semakin besar diameter besi betonnya.


Produksi Pagar BRC
Ciri khas Pagar Brc adalah ujungnya di tekuk sedemikian rupa berbentuk segitiga, sehingga memberikan efek "reinforcement" atau penguatan. 

Dari beberapa besi beton yang di tekuk kemudian disatukan dengan pengelasan electrik sehingga membentuk suatu lembaran (panel). 


Setelah terbentuk dalam lembaran panel, Pagar BRC dilapisi dengan proses galvanis (hot dip galvanized atau electro plating galvanized) dimaksudkan agar Pagar BRC tahan karat dan tahan segala cuaca.




      Kelebihan Pagar BRC : 
  • Tahan karat dan tahan cuaca karena dilapis dengan proses galvanis.
  • Kuat karena efek dari tekukan pada ujung-ujungnya.
  • Pemasangannya Sangat mudah.
  • Desainnya simple,minimalis, dan tidak ketinggalan jaman.
  • Bisa menyesuaikan tempat, dapat dipindah (tinggal buka baut u-clip saja)
  • Ringan Dan Pastinya Murah.
Ukuran (Dimensi) Panel Pagar BRC 
  • Lembaran panel Pagar BRC umumnya mempunyai ukuran standart panjang 2,4 meter (2400mm). 
  • Namun tidak menutup kemungkinan untuk dibuat panjang sesuai pesanan.
  • Sedangkan tinggi dari Pagar BRC mulai dari 0,9 meter sampai dengan 2,4 meter.
UNTUK INFO HARGA DAN PEMESANAN
Segera Hubungi
FixLine : (021- 29483795)
HP : 081281884777 / 0812 932 88588 / 085772007009 / 081807118712
Mobile : ( 021- 35891020 )
Email : givro.multitek@gmail.com

0 komentar:

Posting Komentar